Tipe Ideal Jodoh Kaum Millenial

Kalau cinta didasarkan pada hal-hal yang bersifat lahiriyah, cinta itu pun dapat hilang pada saat sifat-sifat tersebut hilang. Karena itu Islam menunjukkan, bahwa memilih calon suami agar didasarkan budi pekerti atau akhlak sang calon. Dengan akhlak yang mulia, dapat tumbuh saling mengerti secara sehat, melaksanakan kewajiban dan haknya masing-masing, mengerti kewajiban terhadap masyarakat, terhadap Allah, dan sebagainya. Itulah yang dibutuhkan millenial mencari jodoh di jaman sekarang.

|

Cinta Tanpa Syarat

Banyak yang bilang kalau cinta yang tulus adalah orang yang mau menerima belahan hatinya apa adanya. Sekali lagi, apa adanya. Apakah kamu pernah terbesit pertanyaan dalam hati, bagaimana rasanya menerima seseorang apa adanya dan seperti apa sih cinta tanpa syarat itu? Atau apakah cinta tanpa syarat itu hanya mitos yang dibuat-buat supaya kisah cinta seseorang…